Shaum yang Paling Utama


SHAUM YANG PALING UTAMA

Ust. Badrusalam Lc

Nabi shallallahu 'alaihi wasallam ditanya, "Siapakah orang yang paling besar pahala puasanya?" Beliau bersabda, "Yang paling banyak berdzikir kepada Allah padanya." (HR Ahmad dan Ath Thabrani).

Ibnu Qayyim berkata, "Yang paling besar pahalanya dalam setiap amal adalah yang paling banyak berdzikir kepada Allah pada amalan tersebut." (Al Wabil ash shayyib hal 9)

(Dari http://bbg-alilmu.com/archives/2809)
Previous
Next Post »
"Aku wasiatkan kepada kamu untuk bertakwa kepada Allah; mendengar dan taat (kepada penguasa kaum muslimin), walaupun seorang budak Habsyi. Karena sesungguhnya, barangsiapa hidup setelahku, dia akan melihat perselishan yang banyak. Maka wajib bagi kamu berpegang kepada Sunnahku dan Sunnah para khalifah yang mendapatkan petunjuk dan lurus. Peganglah dan gigitlah dengan gigi geraham. Jauhilah semua perkara baru (dalam agama). Karena semua perkara baru (dalam agama) adalah bid’ah, dan semua bid’ah adalah sesat." (HR. Abu Dawud no: 4607; Tirmidzi 2676; Ad Darimi; Ahmad; dan lainnya dari Al ‘Irbadh bin Sariyah).