Modifikasi Sederhana Template Blogger

Article By Request : Bana

Pertama, kita download dulu template yang bersangkutan. Dalam hal ini, template blogku. Download disini. Setelah itu, seperti biasa Dashboard – Layout – Edit HTML. Kemudian, install template yang bersangkutan dengan cara Browse – Upload. Setelah template terisntall, kita tinggal melihat hasilnya dan mengira-ngira bagian mana yang akan dimodif.
Untuk memulai memodifikasi, aku biasanya mencari tipe *.gif atau *.jpg, misal:

#nav .page_item a{
color: #ffffff;
text-decoration: none;
background: #5c8d0c
url(http://i61.photobucket.com/albums/h59/c_stavanger/glossyblue/nav.gif)

copy paste url gambar yang ingin dimodif di browser dan save. Gambar yang bersangkutan bisa langsung kita edit di Photoshop, Corel, Gimp, dll. Setelah selesai mengeditnya (misal dirubah warnanya), kemudian kita upload di virtual storage gratisan seperti geocities, dkk. Setelah diupload, replace url tersebut dengan url gambar yang baru, misal
#nav .page_item a{
color: #ffffff;
text-decoration: none;
background: #5c8d0c url(http://www.geocities.com/new_teknokrat/ungunav.gif)
Untuk menambahkan menu, cukup edit script

.... com/'>About Us... .com/'>Contact Us
Misalkan ganti About Us menjadi Home, atau Contact Us menjadi Profile. Dan jangan lupa, link ke site yang kita tuju.
Previous
Next Post »
"Aku wasiatkan kepada kamu untuk bertakwa kepada Allah; mendengar dan taat (kepada penguasa kaum muslimin), walaupun seorang budak Habsyi. Karena sesungguhnya, barangsiapa hidup setelahku, dia akan melihat perselishan yang banyak. Maka wajib bagi kamu berpegang kepada Sunnahku dan Sunnah para khalifah yang mendapatkan petunjuk dan lurus. Peganglah dan gigitlah dengan gigi geraham. Jauhilah semua perkara baru (dalam agama). Karena semua perkara baru (dalam agama) adalah bid’ah, dan semua bid’ah adalah sesat." (HR. Abu Dawud no: 4607; Tirmidzi 2676; Ad Darimi; Ahmad; dan lainnya dari Al ‘Irbadh bin Sariyah).